The Sound of Magic akan tayang pada 6 Mei 2022 mendatang. Kali ini alur cerita akan menyuguhkan sebuah pengalaman ajaib yang penuh fantasi, musik, dan drama, serial berjumlah enam episode ...
Film animasi Nussa : The Movie hari ini akhirnya tayang di layar bioskop. Film ini memang menarik, karena tampilan animasinya secara keseluruhan memang berbeda dengan tampilan animasi yang biasa dilihat ...
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menyelenggarakan Anti-Corruption Film Festival – ACFFest 2021. Melalui peluncuran secara daring, penyelenggaraan ACFFest yang ketujuh diresmikan oleh Wawan Wardiana selaku Plt. Deputi Bidang Pendidikan dan ...
Aktor watak kawakan Kurt Russel akan hadir ke hadapan penggemarnya di Mola Living Live pada Jumat, 21 Mei 2021 pukul 22.00 wib. Kurt Russel adalah seorang aktor senior yang masih produktif sampai ...
Jarak dan Waktu adalah limited series yang tayang di Mola TV. Berikut adalah sinopsisnya: Kinanti (Dea Panendra) adalah seorang karyawan di salah satu stasiun televisi swasta. Di masa pandemi ini, ...
Visinema Pictures resmi menggiring tersangka pembajakan film – film karya Visinema Group, berinisial AFP ke meja hijau untuk diadili di Pengadilan Negeri Jambi pada Kamis ini (28/1). Sidang lanjutan ini ...
Berhasil mengalahkan “Spirited Away” , animasi Demon Slayer – Kimetsu no Yaiba – The Movie: Mugen Train memberikan tontonan bergejolak penuh emosi yang mampu membius penontonnya.
Setelah di bulan Februari, Palari Films mengumumkan bahwa Ladya Cheryl akan berperan sebagai karakter Iteung di film adaptasi novel Eka Kurniawan ‘Seperti Dendam, Rindu Harus Dibayar Tuntas’, kini pemeran utama ...
Setahun lebih setelah penayangannya di bioskop Indonesia, film “Gundala” masih mendapatkan kabar baik. Situs goldenglobes.com yang merupakan rumah untuk informasi Golden Globe Awards menulis mengenai kehadiran film “Gundala” untuk memulai ...