6 Hal yang Membuat Rindu dari Drama Korea Vincenzo
Meski telah berakhir, sepertinya memang masih sulit untuk bisa sepenuhnya melupakan sosok ikonik sang consigliere Korea-Italia favorit, serta kombinasi komedi, drama, laga, dan kisah cinta di Vincenzo. Song Joong-ki dan ...