Ilustrator Indonesia Yowdi Santiar Memenangkan Kompetisi Poster Internasional “Terminator: Dark Fate”
Dimulai dari tanggal 29 Agustus 2019 hingga tanggal 26 September 2019 lalu, ratusan kontestan dari seluruh dunia berpartisipasi dalam mengumpulkan karya orisinil mereka dalam kompetisi membuat poster yang terinspirasi dari film Terminator...